Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik pada Badan Publik Tingkat Jawa Barat Tahun 2023

Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik pada Badan Publik Tingkat Jawa Barat Tahun 2023

  • 2023-12-04 08:41:19
  • 194 view
  • Diskominfo

Kamis, 30 November 2023, Diskominfo Kabupaten Purwakarta mendampingi Penjabat Bupati Purwakarta Benni Irwan dalam acara Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik pada Badan Publik Tingkat Jawa Barat Tahun 2023 yang bertempat di Gedung Sate Bandung.

Setelah mengikuti rangkaian proses monitoring dan evaluasi, Kabupaten Purwakarta berhasil meraih Penghargaan sebagai Badan Publik Kategori Pemerintah Kabupaten/Kota Informatif Peringkat Ketiga dalam E-Monev Keterbukaan Informasi Publik pada Badan Publik Tingkat Jawa Barat Tahun 2023.

Penghargaan ini diberikan oleh Komisi Informasi Jawa Barat sebagai bentuk apresiasi kepada Badan Publik di lingkungan Pemerintah Jawa Barat yang telah menjalankan Keterbukaan Informasi Publik sesuai dengan regulasi yang berlaku.

Semoga dengan ini, Kabupaten Purwakarta dapat terus meningkatkan kualitas pelayanan informasi kepada masyarakat sehingga implementasi Keterbukaan Informasi di Kabupaten Purwakarta dapat berjalan dengan optimal. 

COMMENTS  0






SIARAN PERS TIM KOMUNIKASI DAN MEDIA WORLD WATER FORUM KE-10 NO.36/SP/TKM-WORLDWATERFORUM2024/05/202

Hari Pendidikan Nasional Momentum Edukasi Air bagi Generasi Muda

*Jakarta, 2

Rekonsiliasi Perhitungan Sisa Pagu DBH CHT Tahun Anggaran 2023

Selasa, 30 April 2024, Diskominfo Kabupaten Purwakarta menghadiri Rekonsiliasi Perhitungan

Studi Banding Best Practice Pengelolaan PPID di Kantor Diskominfo Kabupaten Bandung

Rabu, 24 April 2024, Diskominfo Kabupaten Purwakarta melakukan Studi Banding

SIARAN PERS TIM KOMUNIKASI DAN MEDIA WORLD WATER FORUM KE-10 NO.15/SP/TKM-WORLDWATERFORUM2024/04/202

Delegasi Utama World Water Forum Bebas dari Pungutan Wisman

*Jakarta, 26